Laporan Wartawan Grid.ID, Maria Novika Diah Siswari
Grid.ID - Pada momen Imlek 2021 kali ini, tampak sederet tokoh publik yang ikut merayakannya.
Bahkan tak sedikit orang yang ikut menyemarakan hari raya Imlek 2021 ini dengan ucapan di media sosial.
Salah satu yang kedapatan mengunggah aktivitas keluarganya saat Imlek adalah Zaskia Adya Mecca.
Diketahui istri Hanung Bramantyo tersebut memang sering mengunggah aktivitas keliuarganya di media sosial.
Zaskia Adya Mecca dan Hanung Bramantyo dikenal sebagai pasangan yang jauh dari konflik.
Kini suami Zaskia Adya Mecca menjadi sutradara kondang Tanah Air, Hanung Bramantyo pun tak luput dari sorotan.
Mengunggah keluarganya yang mengenakan baju khas Tahun Baru Imlek, Zaskia tampak mengungkap fakta unik di baliknya.
Hal tersebut tampak dalam unggahan Instagram @zaskiadyamecca pada Jumat (12/2/2021).
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | |
Penulis | : | Maria Novika |
Editor | : | Maria Novika |