GRID.ID - Raffi Ahmad menjadi salah satu selebriti sukses di Indonesia.
Berkarir sejak SMA, popularitasnya kini masih berada di puncak dan masih kerap wara-wiri di televisi.
Bahkan ia bisa memandu 5 hingga 7 program sekaligus.
Tidak hanya dari memandu acara, pundi-pundi kekayaan Raffi Ahmad juga berasal dari berbagai bisnis yang digelutinya.
Mulai dari jasa endorse hingga pendapatan dari Rans Entertainment.
Bahkan pendapatan per bulannya ditaksir mencapai Rp 20 miliar!
Berjuang Halalin Pacar di Jepang dan Sudah Dilamar, Pria Wonogiri Berujung Ditinggal Nikah: Tak Kusangka