Laporan Wartawan Grid.ID, Mahdiyah
Grid.ID - Kabar jalinan asmara terlarang antara Nissa Sabyan dan Ayus kini mencuat ke publik.
Ya, Nissa dikabarkan sebagai biang keretakan rumah tangga keyboardisnya tersebut.
Ririe Fairus, istri Ayus pun sudah menggugat cerai sang suami.
Bahkan, beredar isu bahwa kedekatan keduanya sudah terjalin sejak 2 tahun lalu.
Ririe, yang mengetahui jejak perselingkuhan tersebut pun sempat memaafkan sang suami.
Namun, Ayus justru berulang kali menjalin asmara lagi dengan vokalisnya.
Tak hanya itu, menurut pihak keluarga Ayus, Nissa dan Ayus sendiri sudah mengakui bahwa mereka saling mencintai.
Baru-baru ini, Tebe, mantan personel Sabyan Gambus juga angkat bicara perihal kabar yang tak mengenakkan ini.
Melansir kanal Youtube Seleb Cam pada Jumat (19/2/2021), Tebe mengaku mungkin akan sakit hati jika ia masih bergabung di Sabyan.
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Mahdiyah |
Editor | : | Nurul Nareswari |