Laporan wartawan Grid.ID, Citra Kharisma
Grid.ID - Jakarta kebanjiran, genangan air kembali hampiri Ibu kota.
Banjir seakan menjadi hadiah tahun baru untuk warga Jakarta.
Bagaimana tidak, hari pertama tahun 2021 lalu, beberapa wilayah di Jakarta dan sekitarnya juga terendam.
Hujan deras yang tak kunjung reda sejak hari Jumat (19/2/2021) hingga hari ini, Sabtu (20/2/2021) menyebabkan beberapa wilayah terendam banjir.
Melansir Instagram @jktinfo ada beberapa ruas titik di Jakarta yang terkepung banjir.
Yaitu Jln Swadarma 1 di Pesanggrahan, Mampang Prapatan, Puri Kembangan, Kebayoran Baru, Ciracas, Kapuk Muara dan Daan Mogot.
Selain lokasi di atas ada beberapa titik lain yang hingga kini tergenang banjir, melansir dari Kompas.com, berikut daftarnya:
1. Komplek Pemda Jatiasih
2. Villa Mutiara Serpong, Tangerang
Berjuang Halalin Pacar di Jepang dan Sudah Dilamar, Pria Wonogiri Berujung Ditinggal Nikah: Tak Kusangka
Source | : | Kompas.com,Instagram |
Penulis | : | Citra Widani |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |