Laporan Wartawan Grid.ID, Maria Novika Diah Siswari
Grid.ID - Sudah bukan rahasia lagi jika Nagita Slavina memiliki harta yang jumlahnya fantastis.
Meski tak pernah jelas terlihat, Nagita Slavina dan Raffi Ahmad dikenal sebagai pasangan selebriti dengan kekayaan berlimpah.
Walau begitu, Nagita Slavina justru ungkap tak memiliki ambisi hingga tuturkan arti harta yang sesungguhnya untuk dirinya.
Nagita Slavina diketahui merupakan putri sulung dari Rieta Amilia, seorang artis lawas yang juga menjadi pemilik rumah produksi Frame Ritz.
Bahkan sebelum bertemu dan menikah dnegan Raffi Ahmad pun, ia tak perlu memusingkan keuangannya.
Memiliki banyak harta justru tak membuat Nagita besar kepala.
Di depan Ayu Dewi, Nagita mengungkapkan arti keluarga baginya hingga ngaku tak miliki ambisi khusus dalam hidupnya.
Hal tersebut terlihat dalam unggahan video dari kanal Youtube MrsAyuDewi pada Jumat (26/2/2021).
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | Youtube |
Penulis | : | Maria Novika |
Editor | : | Maria Novika |