Konsumsi minuman harian yang mengandung gula atau fruktosa meningkatkan risiko keseluruhan menderita asam urat bagi wanita.
2. Bir
Para ahli telah membuktikan bahwa bir menggandakan risiko menderita asam urat pada mereka yang rentan terhadap penyakit ini.
Hal ini pada dasarnya benar karena dua alasan: satu, meningkatkan kadar asam urat dalam tubuh.
Kedua memperhambat pembuangan purin dari sistem kalian.
Nah, anggur adalah pilihan yang lebih baik, tetapi tidak berlebihan ya!
Segelas anggur saat makan malam adalah jumlah yang dapat diterima.
Meskipun banyak dokter melarang keras alkohol untuk dikonsumsi si penderita asam urat.
(*)
Viral Rumah Dijual Rp 27 Juta di Yogyakarta, Kondisinya Horor dan Bikin Merinding, Akan Dibeli Joko Anwar?
Source | : | Step to Health |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Hananda Praditasari |