Laporan Wartawan Grid.ID, Rizqy Rhama Zuniar
Grid.ID - Siapa sih yang tak kenal dengan sosok artis cantik Sandra Dewi?
Wanita kelahiran 8 Agustus 1983 ini memang dikenal akan paras cantik dan tubuh indahnya yang seperti seorang model.
Sejak menikah dengan pengusaha sukses, Harvey Moeis, Sandra Dewi memang sudah terlihat jarang tampil di layar kaca.
Seperti diketahui, Sandra Dewi dan Harvey Moeis menikah pada 8 November 2016. Pernikahan keduanya bahkan digelar secara mewah di Disneyland, Jepang.
Dari pernikahannya tersebut, kini keduanya telah dikaruniai 2 orang putra, Raphael dan Mikhael Moeis.
Meski kini jarang tampil di layar kaca, Sandra Dewi kerap membagikan potret kegiatannya sehari-hari di akun media sosial miliknya.
Baru-baru ini, Sandra Dewi sukses tuai pujian dari warganet lewat postingan baru di akun Instagram miliknya @sandradewi88.
Pada postingan yang diunggah pada Sabtu (6/3/2021), Sandra Dewi memamerkan potret dirinya saat sebelum menikah dengan Harvey Moeis.
Dalam postingannya itu, Sandra Dewi mengunggah potret dirinya yang tengah bercermin sambil berpose memangku dagu dengan salah satu tangannya.
Ia juga menuliskan sebuah keterangan pada unggahannya tersebut.
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Source | : | |
Penulis | : | Rizqy Rhama Zuniar |
Editor | : | Nesiana Yuko A |