Laporan Wartawan Grid.ID, Bella Ayu Kurnia Putri
Grid.ID - Keluarga Presiden ke-6 RI, Susilo Bambang Yudhoyono memang dikenal akrab satu sama lain.
Bahkan, hubungan antara mertua dan menantu dalam keluarga tersebut juga terbilang harmonis.
Sebagaimana diketahui, Susilo Bambang Yudhoyono atau kerap dipanggil SBY, mempunyai 2 orang putra.
Mereka yakni Agus Harimurti Yudhoyono dan Edhie Baskoro Yudhoyono.
Putra sulungnya, Agus Harimurti Yudhoyono adalah suami dari salah satu pesohor Tanah Air yaitu Annisa Pohan.
Lantaran menjadi menantu pertama dari keluarga Yudhoyono tersebut, Annisa Pohan terlihat sangat dekat dengan mendiang ibu mertuanya yaitu Ani Yudhoyono.
Baca Juga: Moeldoko Kudeta Posisi AHY Jadi Ketua Umum Demokrat, Annisa Pohan Tulis Sindiran Pedas
Istri SBY itu diketahui meninggal pada tahun 2019 silam.
Liburan Tahun Baru ke Jepang, Atta Halilintar dan Aurel Bakal Jalani Wisata Halal
Source | : | |
Penulis | : | Bella Ayu Kurnia Putri |
Editor | : | Nesiana Yuko A |