Grid.ID- Kita ketahui bersama bahwa kanker dan tumor adalah penyakit yang mematikan.
Semua orang akan berusaha menghindari penyakit ini.
Bagi para wanita, kanker payudara menjadi salah satu penyakit yang ditakuti.
Menurut Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), kanker payudara adalah kanker yang paling sering terjadi di kalangan wanita, berdampak pada 2,1 juta wanita setiap tahun.Dilansir Grid.ID dari Tribun Timur, beberapa artis Tanah Air dan mancanegara ini pernah mengidap kanker dan tumor payudara, yaitu:
Rima Melati
Di usia 45 tahun, aktris senior Rima Melati pernah mengidap kanker payudara stadium 3B.
Kala itu, operasi pengangkatan payudara sebelah kiri jadi jalan satu-satunya yang harus ditempuh.
Tapi hal itu urung dilakukan, karena mendapat kabar soal penyembuhan kanker payudara di Belanda tanpa pengangkatan.
Ia kemudian melakukan operasi breast conserving surgery di Belanda dan berhasil sembuh.
Jadi Juragan Tanah dan Rumah, Segini Harta Kekayaan Denny Cagur yang Diduga Promosikan Judi Online, Jumlahnya Fantastis!
Penulis | : | Maulina Kadiranti |
Editor | : | Maulina Kadiranti |