Laporan Wartawan Grid.ID, Nisrina Khoirunnisa
Grid.ID - Dikelilingi kehidupan yang sudah mapan sebagai musisi hingga punya bisnis kos-kosan, Tantri Kotak malah ngaku kebingungan saat ini.
Seperti yang diketahui, pemilik nama asli Tantri Syalindri itu telah berkecimpung di dunia musik sejak lama.
Namun, Tantri baru bergabung di band Kotak pada tahun 2008 silam.
Sudah 12 tahun bergelut dengan dunia musik, Tantri Kotak sukses gemakan musik rock di Tanah Air.
Bersama band Kotak, nama Tantri mulai melejit tinggi di penjuru Tanah Air.
Fans-nya pun berasal dari berbagai kalangan.
Suara khas Tantri di setiap manggung menjadi idola para pecinta musik seantero Tanah Air.
Tak hanya sukses di dunia musik, kini Tantri juga mengembangkan usaha di bidang lain.
Innalillahi, Raffi Ahmad Tumbang saat Ramadhan, Bagaimana Kondisi Suami Nagita Slavina sekarang?
Source | : | |
Penulis | : | Nisrina Khoirunnisa |
Editor | : | Nesiana Yuko A |