Grid.ID - Jalinan asmara putra Anang Hermansyah, Azriel Hermansyah dengan gadis asal Bali, Sarah menzel beberapa waktu lalu memang sempat menjadi perbincangan publik.
Bukan tanpa alasan, hal itu karena pertama kalinya bagi Azriel mempublikasikan hubungan asmaranya.
Lama tak terdengar kabarnya, rupanya hubungan tersebut masih berlanjut hingga saat ini lho.
Bahkan, Sarah dan keluarganya sudah semakin dekat dengan keluarga Anang dan Ashanty.
Seperti baru-baru ini, Sarah tampak datang jauh-jauh dari Bali ke Jakarta demi menghadiri acara calon kakak iparnya, Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar.
Namun siapa sangka, saat menginjakkan kaki ke ibu kota, Sarah merasa tak enak lantaran dimanja dengan segudang fasilitas mewah oleh calon mertuanya.
Sarah Menzel datang ke Jakarta ditemani oleh ibunda dan kakaknya.
Sesampainya di bandara, Sarah Menzel langsung dijemput oleh sang kekasih, Azriel Hermansyah, untuk selanjutnya fitting kebaya.
Baca Juga: Sembuh dari Covid-19, Ashanty Langsung Gerak Cepat Urus Nikahan Aurel Hermansyah
Rencananya, kebaya tersebut akan digunakan oleh Sarah untuk rangkaian acara Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar.
Astagfirullah, Cuma Gara-gara Kuah, Pegawai di Rumah Makan Padang Ini Babak Belur Dikeroyok Pengunjung!
Source | : | YouTube |
Penulis | : | None |
Editor | : | Widy Hastuti Chasanah |