Laporan Wartawan Grid.ID, Marsha Ayu
Grid.ID - Memiliki bakat akting dan juga paras cantik membuat Michelle Ziudith berhasil menarik perhatian banyak masyarakat tanah air.
Publik tanah air mulai terbiasa melihat penampilan Michelle Ziudith, lewat berbagai sinetron dan juga film layar lebar yang diperankannya.
Tak hanya aktif dalam film dan sinetron, Michelle Ziudith juga aktif dalam melakukan berbagai pemotretan.
Yang paling baru, Michelle Ziudith terlihat melakukan sebuah pemotretan dengan tampilan yang sangat berbeda dari biasanya.
Jika biasanya Michelle Ziudith selalu terlihat manis, maka dalam pemotretan ini ia terlihat bold dan juga tegas.
Walau terlihat berbeda, penampilan Michelle Ziudith tetap membuat banyak penggemarnya terpukau.
Langsung saja yuk kita intip penampilan Michelle Ziudith dalam pemotretan terbarunya!
5 Rekomendasi Drakor Park Eun Bin yang Wajib Ditonton, Terbaru Perankan Dokter Jenius di Hyper Knife!
Source | : | |
Penulis | : | Marsha Ayu |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |