Laporan Wartawan Grid.ID, Rangga Gani Satrio
Grid.ID - Bukan Wulan Guritno yang menghadiri sidang cerianya dengan Adilla Dimitri, pada Kamis (25/3/2021) di Pengadilan Agama Jakarta Selatan.
Tapi istri Lukman Sardi, Pricillia Pulunggono yang masuk ruang sidang.
Baca Juga: Istri Lukman Sardi Hadir di Sidang Cerai Wulan Guritno
Ternyata kehadiran Pricilla Pulunggono untuk dijadikan saksi dari pihak Wulan Guritno.
"Karena emang (Pricilla) kerabat aja mereka," kata Ficky Fernando, kuasa hukum Wulan Guritno usai sidang.
"Kerabat dari Wulan yang mengetahui antara Dilla dengan Wulan," sambungnya.
Pak Tarno Ketiban Rezeki Nomplok Usai Viral Jualan Ikan Cupang, Tangisnya Pecah saat Diberi Sosok ini Rp 50 Juta
Penulis | : | Rangga Gani Satrio |
Editor | : | Nesiana Yuko A |