Campuran susu hangat, cengkeh dan lada adalah obat yang sangat baik untuk flu biasa.
Hal ini karena ramuan memiliki kemampuan untuk mengurangi hidung tersumbat sehingga meredakan flu juga.
3. Mengobati sakit tenggorokan
Jika menderita sakit tenggorokan atau batuk parah, minuman kesehatan alami ini bisa menjadi obat yang ampuh.
Ramuan ini juga memiliki kemampuan untuk meredakan iritasi di tenggorokan.
4. Meningkatkan imunitas
Karena ramuan kesehatan ini memberi makan setiap sel tubuh dan meningkatkan kemampuannya untuk melawan agen penyebab penyakit, maka dapat meningkatkan sistem kekebalan untuk membuat tetap sehat.
5. Mengurangi infeksi
Minuman kesehatan yang terbuat dari susu hangat, cengkeh, dan merica ini memiliki khasiat antibakteri untuk mengurangi infeksi yang disebabkan oleh bakteri di dalam tubuh.
6. Mencegah kanker
Karena ramuan kesehatan herbal ini mengandung protein dan fitonutrien yang sehat, maka memiliki kemampuan untuk mencegah penggandaan sel yang bersifat kanker.
7. Mencegah osteoporosis
Karena susu mengandung kalsium dan protein dalam jumlah tinggi, maka minuman ini memiliki kemampuan untuk memperkuat tulang dan menjaganya tetap sehat.
Itu semua akan mencegah kondisi osteoporosis pula. (*)
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Source | : | Boldsky.com |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Okki Margaretha |