Laporan Wartawan Grid.ID, Mahdiyah
Grid.ID - Kebahagiaan tengah menyelimuti hari-hari Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah.
Setelah sah menjadi pasangan suami istri pada 3 April 2021 lalu, Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah pun langsung menempati rumah barunya.
Sebelum menikah, Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah sudah menyiapkan rumah untuk mereka tinggali setelah sah menjadi suami dan istri.
Tentu hal ini membahagiakan bagi Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah.
Meskipun begitu, sang ibu sambung, Ashanty, nampaknya masih berat melepas Aurel Hermansyah.
Sejak sebelum menikah dengan Anang Hermansyah, Aurel dan Ashanty memang sangat dekat.
Bahkan, saking dekatnya mereka seperti anak dan ibu kandung.
Baru-baru ini, Ashanty kembali mengungkapkan kegalauannya setelah sang putri tinggal di rumah barunya.
Melalui akun Instagram miliknya @ashanty_ash, ia mengunggah foto keluarga saat pernikahan sang putri.
Pak Tarno Ketiban Rezeki Nomplok Usai Viral Jualan Ikan Cupang, Tangisnya Pecah saat Diberi Sosok ini Rp 50 Juta
Source | : | |
Penulis | : | Mahdiyah |
Editor | : | Deshinta N |