Ia yakin meski kini bekerja seorang diri, Tuhan akan membantunya.
"Juga saya yakin dan percaya pertolongan ALLAH SWT pasti akan memberikan yang terbaik utk saya dan anak2 saya," paparnya.
Rohimah juga menyebutkan bahwa dirinya tidak ingin ambil pusing dengan omongan miring netizen terhadapnya.
"Saya berusaha tidak pernah mau mendengar apa kata orang yang tidak suka dengan saya dan selalu berfikir positif dengan keadaan saya yang berada disekitar dunia ini," terangnya.
"Saya bangkit dari keterpurukkan cinta, kasih sayang juga perhatian dalam rumah tangga yang saya jalani kemarin2 karena semua utk anak2 saya dan saya memang harus bangkit dengan kuat, sabar,tawakal dan terus semangat serta tetap dalam Doa juga tersenyum ... Oke," pungkasnya.
(*)
Viral Rumah Dijual Rp 27 Juta di Yogyakarta, Kondisinya Horor dan Bikin Merinding, Akan Dibeli Joko Anwar?
Source | : | |
Penulis | : | Maria Novika |
Editor | : | Maria Novika |