Laporan Wartawan Grid.ID, Maria Novika Diah Siswari
Grid.ID - Siapa tidak mengenal aktris cantik Sandra Dewi?
Sebagai salah satu selebriti terkenal Tanah Air, Sandra Dewi pun tak pernah sepi dari sorotan publik.
Apalagi kehidupan Sandra Dewi yang bak dongeng tuan puteri ini membuatnya selalu menjadi perhatian.
Tak hanya kehidupannya, nyatanya wajah dan pesona ibu dua anak ini pun sudah seperti putri sungguhan.
Sudah bukan rahasia lagi jika Sandra merupakan salah satu dari deretan artis wanita yang digilai oleh kaum adam.
Pesona Sandra Dewi pun seakan tidak pernah pudar dimakan usia.
Salah satu buktinya adalah ketika istri Harvey Moeis ini memajang foto terbarunya.
Hal ini tampak dalam unggahan Instagram @sandradewi88 pada Minggu (11/4/2021).
Digeruduk Fans Nikita Mirzani, Dewi Perssik Singgung Soal Cantik Tanpa Oplas: Alami dari Allah!
Source | : | |
Penulis | : | Maria Novika |
Editor | : | Maria Novika |