Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID – Setelah penantian 10 tahun, akhirnya pasangan artis Zaskia Sungkar dan Irwansyah bisa memiliki momongan dengan proses bayi tabung.
Melahirkan pada Selasa (30/3/2021), wanita berusia 30 tahun ini juga sudah merencanakan kehamilan keduanya.
Mengutip laman Kompas.com, hal itu diungkapkan dalam salah satu Vido Youtube The Sungkar Family saat berbincang dengan Nagita Slavina.
"Mau (program hamil anak kedua) kalau hasilnya (berhasil) kayak gini ya gitu," ujar Zaskia.
Pertanyaan kapan memiliki bayi kedua bisa memang menimbulkan dilema di antara banyak pasangan.
Tidak ada jawaban yang benar untuk ini, karena banyak faktor seperti kesehatan, keuangan, dan preferensi pribadi yang berperan.
Di bawah ini adalah beberapa tips untuk perencanaan kehamilan kedua:
1. Lakukan Pemeriksaan
Saat kamu dan pasangan memutuskan sudah waktunya untuk bayi kedua, pastikan melakukan tes darah.
Inilah Wajah Pemenang Lomba Mirip Nicholas Saputra, Kantongi Rp500 Ribu, Mata dan Hidung Plek Ketiplek?
Source | : | Kompas.com,Parenting Firstcry |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |