Grid.ID - Menjadi orang nomor satu di Indonesia tentu saja kerap menjadi perhatian.
Ya, segala gerak-gerik yang dilakukan Presiden Joko Widodo tampaknya memang tak luput dari sorotan.
Gaya kepemimpinan Presiden Joko Widodo pun selalu menarik untuk dikulik.
Meski kini sudah menjadi orang nomor satu di Indonesia, tampaknya Presiden Joko Widodo tetap rendah hati loh.
Hal ini terbukti saat Presiden Jokowi menumpang buang air di toilet rumah salah seorang warga.
Presiden Jokowi menumpang buang air di toilet rumah salah seorang warga. setelah diunggah Instagram @tommysetiotomo, pada hari Sabtu (18/4/2021).
Jokowi kala itu diduga tengah melakukan blusukan bersama sejumlah jajarannya.
Namun belum diketahui dimana lokasi kejadian tersebut.
Pantauan TribunJakarta.com dalam video tersebut, terlihat Jokowi mengenakan kemeja putih dan celana bahan hitam.
Jokowi juga tak lupa memakai masker berwarna abu-abu.
Berjuang Halalin Pacar di Jepang dan Sudah Dilamar, Pria Wonogiri Berujung Ditinggal Nikah: Tak Kusangka
Source | : | Tribun Jakarta |
Penulis | : | None |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |