Laporan Wartawan Grid.ID, Marsha Ayu
Grid.ID - Sering kali kita menemukan ingrown hair atau rambut tumbuh ke dalam sehabis mencukur.
Rambut tumbuh ke dalam tak jarang membuat permukaan kulit menjadi bengkak, memerah, bahkan bernanah.
Tentunya, rambut yang tumbuh ke dalam kulit akan membuat tidak nyaman penderitanya.
Jika sobat Grid pernah menemukan rambut tumbuh ke dalam kulit, pasti sobat Grid penasaran apa penyebab ingrown hair, kan?
Dikutip dari bustle.com, rambut tumbuh ke dalam disebabkan oleh helai-helai rambut yang tumbuh tidak mengikuti jalur.
Baca Juga: DIY Hairspray yang Simpel dan Mudah, Hanya Menggunakan 2 Bahan Saja!
Biasanya saat kita mencukur rambut di area badan, rambut baru akan tumbuh melalui folikel dan tempat yang sama.
Menurut dermatolog Dr. Ava Shamban, MD, rambut yang tumbuh tidak mengikuti jalur itulah yang akhirnya akan tumbuh dan berkembang di dalam kulit.
Sekarang, Grid.ID akan rangkum tips menghilangkan ingrown hair atau rambut yang tumbuh di dalam kulit.
Viral, Pembeli Curhat Disuruh Bayar Biaya Pakai Sendok dan Garpu Saat Makan di Warung Mie Ayam, Nota Ini Jadi Buktinya
Source | : | Bustle |
Penulis | : | Marsha Ayu |
Editor | : | Irene Cynthia Hadi |