Laporan Wartawan Grid.ID, Marsha Ayu
Grid.ID - Aktif bermain film dan sinetron sejak tahun 2015, nama Beby Tsabina semakin melesat.
Banyak orang yang jatuh cinta akan kemampuan akting dari aktris keturunan Banda Aceh yang satu ini.
Tak hanya kemampuan aktingnya saja yang berhasil memikat penggemar, wajah imut dan gaya modis Beby Tsabina juga memiliki peran.
Lewat akun Instagramnya, Beby Tsabina kerap membagikan foto dirinya yang terlihat cantik dan modis di berbagai kesempatan.
Yang terbaru, wanita berusia 18 tahun ini tampak membagikan foto OOTD dirinya dengan outfit bernuansa pink.
Mengenakan cardigan unik dan rok mini, penampilan Beby Tsabina langsung menjadi sorotan netizen.
Langsung saja, yuk, simak!
Resmi Nikah Ulang, Kehamilan Mahalini Tak Mempengaruhi Keabsahan Pernikahan, Begini Penjelasan Kepala KUA
Source | : | |
Penulis | : | Marsha Ayu |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |