Grid.ID - Mitos kehadiran babi ngepet memang sudah lama dikenal masyarakat Tanah Air.
Bahkan meski zaman sudah modern, masih banyak masyarakat yang mempercayainya.
Babi ngepet selama ini dianggap sebagai metode pesugihan oleh seseorang yang merubah wujudnya menyerupai babi untuk mencuri uang dari rumah yang didekati hewan tersebut sembari menggesekan tubuhnya.
Sementara itu pada Selasa (27/4/2021), warga Sawangan Kota Depok digegerkan dengan penangkapan hewan diduga babi ngepet, Selasa (27/4/2021) dini hari.
Saat menangkap babi ngepet, warga di RT 02/04, Kelurahan Bedahan, Sawangan, Kota Depok, bercerita tentang trik khusus.
Warga menduga babi yang berhasil diamankan ini adalah babi jadi-jadian alias babi ngepet.
Bahkan saat menangkap babi ngepet ini, sejumlah warga harus nekat bertelanjang diri tanpa sehelai pakaian yang menempel di tubuhnya.
Baca Juga: Lagi, Beredar Video Babi Ngepet Ditemukan di Bekasi, Bentuknya Seperti Manusia Gendut
Inilah Wajah Pemenang Lomba Mirip Nicholas Saputra, Kantongi Rp500 Ribu, Mata dan Hidung Plek Ketiplek?
Source | : | Tribunnews.com |
Penulis | : | None |
Editor | : | Siti M |