Laporan Wartawan Grid.ID, Bella Ayu Kurnia Putri
Grid.ID - Segala hal yang menyangkut tentang Nagita Slavina dan keluarganya memang selalu menarik perhatian.
Apalagi wanita yang kepar dipanggil Gigi tersebut, sekarang tengah mengandung anak keduanya dengan Raffi Ahmad.
Tak pelak, sejak mengumumkan bahwa dirinya hamil, semua gerak-gerik Nagita Slavina selalu disorot oleh netizen.
Meski umur kandungannya baru berjalan beberapa bulan, namun anak kedua pasangan fenomenal tersebut sudah menyedot banyak rasa penasaran warganet.
Selain jenis kelamin sang bayi, hal lain yang membuat warganet penasaran terhadap anak kedua Gigi adalah tentang nama yang akan diberikan.
Menanggapi hal tersebut, Nagita Slavina pun memberikan tanggapannya terkait calon nama sang buah hati lewat kanal Youtube Rans Entertainment, Minggu (2/5/2021).
Melihat zaman sekarang banyak nama anak yang sangat langka dan juga susah dilafalkan, netizen penasaran apakah Gigi juga akan memberikan nama anaknya dengan nama-nama yang langka juga.
Baca Juga: Rafathar Nempel Manja Saat Ikut Bukber Rans Cilegon FC, Nagita Slavina: Duh Punya Bayi Lagi Ya Allah
"Nanti kalau udah lahiran nama anaknya pakai yang familiar atau yang langka?," tanya salah seorang netizen dikutip Grid.ID.
Secara blak-blakan, Nagita Slavina mengatakan bahwa dari dahulu dirinya memang tidak perna menyukai nama-nama yang langka.
Putranya Digandrungi Banyak Cewek, Inilah Sosok Ibunda Ariel Noah yang Jarang Tersorot Kamera
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Bella Ayu Kurnia Putri |
Editor | : | Nurul Nareswari |