Laporan Wartawan Grid.ID, Marsha Ayu
Grid.ID - Tidak hanya enak untuk dikonsumsi, buah alpukat juga memiliki segudang manfaat untuk tubuh.
Selain bermanfaat untuk kesehatan tubuh, alpukat juga sangat bagus untuk kesehatan rambut.
Hal tersebut karena banyaknya kandungan di dalam alpukat yang sangat berguna untuk merawat rambut.
Sehingga tidak heran jika banyak produk perawatan rambut yang menggunakan alpukat sebagai bahan utama mereka.
Banyak juga yang membuat DIY masker rambut alpukat untuk merawat rambut mereka.
Kali ini, Grid.ID akan bahas tuntas perihal manfaat alpukat untuk rambut dan kandungan penting di dalamnya.
Yuk, simak!
Baca Juga: Kaya Akan Vitamin & Mineral, Ini Manfaat Buah Kurma untuk Kecantikan Kulit dan Rambut!
Gold Medalist Benarkan Kim Soo Hyun Pacaran dengan Kim Sae Ron? Inilah Isi Lengkap Klarifikasinya!
Source | : | Healthline,Byrdie |
Penulis | : | Marsha Ayu |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |