Laporan Wartawan Grid.ID, Silmi Nur Aziza
Grid.ID - Kabar kurang menyenangkan datang dari rumah tangga Alvin Faiz dan Larissa Chou.
Ya, putra mendiang Ustaz Arifin Ilham itu mengabarkan bahwa rumah tangganya tengah berada di ujung tanduk.
Bahkan nih, Alvin Faiz mengaku bahwa istri yang telah dinikahinya selama 5 tahun itu telah menggugat cerai dirinya.
Seperti yang kita tahu, Alvin Faiz sempat viral karena keputusannya untuk menikah di usia muda.
Larissa Chou sendiri merupakan seorang mualaf yang memeluk islam sebelum dinikahi Alvin.
Pernikahan keduanya dikaruniai seorang putra bernama Yusuf.
Baru-baru ini, Alvin menegaskan bahwa tak ada orang ketiga dalam rumah tangganya.
Tinggal di Jepang, WNI Ngaku Saat Lahiran Malah Diberi Uang Segini oleh Pemerintah Negeri Sakura
Source | : | |
Penulis | : | Silmi Nur Aziza |
Editor | : | Silmi Nur Aziza |