Laporan Wartawan Grid.ID, Novia Tri A
Grid.ID - Artis kontroversi Nikita Mirzani tentu bukan sosok asing bagi publik.
Meski dikenal sebagai atris papan atas, namun Nikita Mirzani tak segan mengungkap borok para selebriti yang tersandung kasus dengannya.
Diketahui pernah berseteru dengan beberapa artis di Tanah Air, tak heran bila sosok wanita yang akrab disapa Nyai ini makin dikenal luas.
Meskipun kerap tersandung huru hara dan kasus, namun ibu tiga anak tersebut dinilai memiliki prinsip yang cukup bagus.
Sebab, sekalipun dikenal sebagai ratu kontroversi, namun Nikita Mirzani pun tak segan memuji artis yang memang memiliki kompatibel mumpuni.
Seperti baru-baru ini misalnya, dikutip Grid.ID dari tayangan Youtube Hitz Infotainment pada Kamis (3/6/2021), Nikita Mirzani kembali mengacungkan jempol untuk aktor pendatang baru Rizky Billar.
Jika dibandingkan dengan beberapa aktor lain, kehadiran Rizky Billar di industri hiburan memang dinilai cukup baru.
Sekalipun begitu, nyatanya Rizky Billar justru dinilai Nikita Mirzani memiliki tingkat persaingan yang bagus.
Pak Tarno Ketiban Rezeki Nomplok Usai Viral Jualan Ikan Cupang, Tangisnya Pecah saat Diberi Sosok ini Rp 50 Juta
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Novia |
Editor | : | Nesiana Yuko A |