Laporan Wartawan Grid.ID, Hananda Praditasari
Grid.ID - Meski bukan hal yang buruk, ternyata arti mimpi menggendong bayi memiliki banyak makna.
Arti mimpi menggendong bayi memang tidak selalu bermakna negatif, tetapi juga positif tergantung bagaimana kondisinya.
Belum lama ini, artis cantik Tata Janeeta mengaku penarasan dengan arti mimpi menggendong bayi.
Hal itu terjadi ketika dirinya mengalami mimpi yang sama untuk kedua kalinya.
"Udah dua hari mimpi gendong bayi laki-laki.. tapi perut masih hamil besar di dalam mimpi nya..," tulis Tata Janeeta seperti dikutip Grid.ID dari Instagram @tatajaneetaofficial, pada (05/06/2021).
"Jadi bayi laki-laki yang digendong itu nemu gitu yang satu dari kolong mobil yang satu tiba-tiba udah di kasur dan siap buat ganti popok.. hhmm artinya apa ya...?," lanjutnya.
Baca Juga: Bikin Sedih Sekaligus Takut, Arti Mimpi Keguguran Jadi Tanda Perubahan Hidup yang Patut Diwaspadai
Melihat kejadian tersebut, kami akan menjabarkan arti mimpi menggendong bayi bagi pasangan yang sudah menikah.
Simak baik-baik ya!
Mengutip dari Bangkapos.com, arti mimpi menggendong bayi bagi pasangan yang sudah menikah adalah hal yang harus diwaspadai.
Konon mimpi ini akan menjadi suatu pertanda akan adanya hal buruk yang menimpa keluarganya.
Source | : | Instagram,Bangka.tribunnews.com |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Hananda Praditasari |