Laporan Wartawan Grid.ID, Daniel Ahmad
Grid.ID - Vicky Prasetyo buka suara soal kepergian Kalina Ocktarany yang sudang seminggu menetap di rumah sang ibunda.
Menurut Vicky Prasetyo, Kalina Ocktarany lebih senang menyimpulkan sendiri asumsinya ketika ada masalah.
"Kadang dia suka nebak-nebak. Terus dia yang menyimpulkan dan merangkum pikirannya sendiri."
"Ya udah akhirnya jadi sebuah permasalahan," tuturnya menjelaskan saat mengisi konten di kanal Youtube Uya Kuya, dikutip Grid.ID, Jumat (11/6/2021).
Sebenarnya, mantan kekasih Zaskia Gotik ini lebih mau membuka ruang berbicara dengan sang istri.
Bukannya ada masalah pergi begitu saja dengan membawa alat makan dan seisi kulkas.
Baca Juga: Pernikahan Baru Seumur Jagung, Vicky Prasetyo Benarkan Sudah Pisah Atap dengan Kalina Ocktaranny
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Daniel Ahmad |
Editor | : | Deshinta N |