Laporan Wartawan Grid.ID, Mia Della Vita
Grid.ID- Renjun NCT menceritakan masa-masa sulitnya dalam acara Boys Mental Camp.
Sepanjang acara itu, Renjun NCT berbagi cerita perjuangannya mengatasi masalah kesehatan mentalnya.
Renjun NCT mengaku sempat mendapatkan terapi dari seorang ahli.
"Ada masa-masa sulit. Namun untungnya, saya bertemu dengan seorang guru yang baik."
"Saya suka menggambar dan guru itu membantu mengatasi masalah mental saya melalui lukisan."
"Ini disebut terapi seni. Dia memberi bantuan besar dalam hidup saya," ujarnya dikutip Grid.ID dari Kstarlive, Minggu (13/6/2021).
Renjun lanjut menjelaskan sekilas masa-masa sulit yang dihadapinya saat itu.
4 Arti Mimpi Awan Hitam Berhati-hatilah, Ada Perubahan Buruk sampai Emosi Negatif
Source | : | kstarlive.com |
Penulis | : | Mia Della Vita |
Editor | : | Mia Della Vita |