Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID – Pintar mengelola keuangan harus menjadi keahlian yang wajib.
Besar atau kecilnya pedapatan, jika kita bijaksana dalam menggunakannya maka basa diurus dengan baik.
Bagi generasi sandwich, terkadang sulit menangani masalah uang ini.
Bagaimana tidak, mengutip Kompas.tv, generasi sandwich memiliki tanggungan yang cukup banyak.
Generasi sandwich merupakan kondisi dimana seseorang memiliki tanggung jawab finansial untuk keluarganya sendiri (anak dan pasangan), serta keluarga besarnya (orangtua, kakak, adik).
Layaknya sebuah roti sandwich, ini merupakan analogi karena ada lapisan roti yang saling menghimpit.
Karena harus menghidupi dua generasi, maka pengetahuan dalam mengelola keuangan bagi generasi sandwich sangat diperlukan.
Dilansir Grid.ID dari Kontan.co.id, berikut 6 tips yang perlu diketahui generasi sandwich.
1. Terima keadaan
Ini menjadi hal utama yang perlu disadari.
Viral, Pembeli Curhat Disuruh Bayar Biaya Pakai Sendok dan Garpu Saat Makan di Warung Mie Ayam, Nota Ini Jadi Buktinya
Source | : | Kontan.co.id,Kompas.tv |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |