Laporan Wartawan Grid.ID, Bella Ayu Kurnia Putri
Grid.ID - Kabar mengenai Nathalie Holscher hamil muda memang menyita perhatian.
Semenjak Nathalie Holscher hamil, rumah tangga Sule dan sang istri nampak terlihat lebih adem ayem.
Sebagaimana diketahui, sebelum mengumumkan bahwa Nathalie Holscher hamil, pernikahan Sule dengan ibu sambung Rizky Febian itu sempat mengalami masalah.
Namun calon jabang bayi yang ada di perut Nathalie Holscher rupanya membawa kedamaian dalam keluarga sang komedian.
Bahkan kini Sule terlihat menjadi suami siaga dan tak segan untuk menuruti apapun keinginan istrinya.
Semenjak Nathalie Holscher hamil, istri Sule itu memang mempunyai permintaan ngidam yang bisa terbilang aneh.
Nathalie Holscher sempat mengerjai Sule dengan mengatakan ngidam dibelikan mobil seharga Rp 7 miliar.
Selain itu, baru-baru ini Nathalie Holscher juga ngidam untuk memelihara seekor burung kakatua.
Permintaan ngidam Nathalie Holscher bukan satu-satunya hal yang menarik perhatian, melalui tayangan video di kanal Youtube SUNAH OFFICIAL, Senin (!4/6/2021), sang mantan DJ itu menceritakan sebuah kisah yang terjadi di antara dirinya dan Vanessa Angel yang jarang diketahui banyak orang.
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Bella Ayu Kurnia Putri |
Editor | : | Nurul Nareswari |