Grid.ID – Sudah menjadi rahasia umum jika dunia hiburan Tanah Air begitu lekat dengan lembah hitam narkoba hingga over dosis, tak terkecuali para aktor.
Seperti halnya yang pernah dialami oleh aktor Alfie Alfandy yang nyaris meregang nyawa gegara over dosis narkoba beberapa tahun silam.
Tak main-main, Alfie Alfandy mengaku sampai didatangi malaikat hitam bersayap tanpa kepala saat over dosis narkoba.
Selama ini ditutupi, kisah ini diungkap sendiri oleh sang aktor di hadapan putra bungsu Maia Estianty, Dul Jaelani.
Dalam tayangan YouTube MAIA ALELDUL TV pada Kamis (22/7/2021), Alfie Alfandy ditodong oleh Dul Jaelani untuk menceritakan kisah masa lalunya yang kelam.
Sempat enggan membeberkannya, ia lantas napak tilas tentang dirinya yang sempat ambruk karena over dosis narkoba.
“Flashback zaman dulu, denger-denger berita katanya Kak Ustaz ini sempet overdosis sampai katanya bertemu malaikat.”
“Itu benar apa cuma berita-berita aja?” tanya Dul Jaelani.
Baca Juga: Kecanduan Zat Psikotropika, Gara-gara Over Dosis Lucinta Luna Pernah Tak Sadar Sampai 2 Hari
Nyesek, Anjing Bernama Pudding Setia Tunggu 9 Majikan yang Jadi Korban Tewas Pesawat Jeju Air, Begini Akhirnya
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Puput Akad Ningtyas Pratiwi |
Editor | : | Puput Akad Ningtyas Pratiwi |