Laporan Wartawan Grid.ID, Ragillita Desyaningrum
Grid.ID – Arti nama anak Shireen Sungkar dan Teuku Wisnu bisa menjadi inspirasi bagi kamu yang tengah menyiapkan kelahiran buah hati.
Hal ini lantaran arti nama anak Shireen Sungkar dan Teuku Wisnu terkenal memiliki makna yang indah dan bernuansa islami.
Apalagi, arti nama anak Shireen Sungkar dan Teuku Wisnu yang kedua yaitu Hawwa.
Shireen Sungkar dan Teuku Wisnu sendiri kini dikarunia dengan tiga anak yang sangat cantik dan tampan.
Setelah menikah dengan Teuku Wisnu pada 17 November 2013, Shireen melahirkan anak pertamanya pada 10 September 2014.
Anak pertamanya ini berjenis kelamin laki-laki dan diberi nama Teuku Adam Al Fatih.
Dua tahun setelahnya yaitu pada 25 Juli 2016, Shireen melahirkan anak keduanya yang berjenis kelamin perempuan.
Putri pertamanya itu kemudian diberi nama yang tak kalah indah yaitu Cut Hawwa Medina Al Fatih.
Lagi-lagi hanya berselang dua tahun, aktris berusia 29 tahun itu kembali melahirkan putri kedua sekaligus anak ketiganya.
Berjuang Halalin Pacar di Jepang dan Sudah Dilamar, Pria Wonogiri Berujung Ditinggal Nikah: Tak Kusangka
Source | : | Kompas.com,Instagram,The Bump |
Penulis | : | Ragillita Desyaningrum |
Editor | : | Irene Cynthia Hadi |