Laporan Wartawan Grid.ID, Ragillita Desyaningrum
Grid.ID – Presiden Indonesia, Joko Widodo, resmi memperpanjang PPKM hingga 2 Agustus 2021.
Keputusan ini diambil demi mengendalikan angka kasus Covid-19 di Indonesia yang masih tinggi.
Meski untuk kepentingan bersama, banyak orang yang kecewa, terutama para pelaku UMKM.
Pasalnya, dengan adanya PPKM, pelaku UMKM kesulitan untuk beroperasi dan menjual produknya.
Nah, untuk membantu pelaku UMKM agar survive, ada hal yang dapat kamu lakukan lho.
Salah satunya adalah dengan membeli produk mereka secara online.
Tak hanya membantu pelaku UMKM, membeli produk dalam negeri atau produk lokal juga memberikan manfaat tersendiri.
Apa saja manfaatnya? Simak pemaparan yang dikutip dari Kompas.com dan Tribunnews.com berikut ini.
Meningkatkan lapangan kerja
Dengan membeli produk dalam negeri, kamu dapat membantu meningkatkan lapangan pekerjaan.
Sebab, jika banyak orang yang membeli produk tersebut, maka semakin tinggi pula permintaan produk.
Viral, Pembeli Curhat Disuruh Bayar Biaya Pakai Sendok dan Garpu Saat Makan di Warung Mie Ayam, Nota Ini Jadi Buktinya
Source | : | Kompas.com,Tribunnews.com |
Penulis | : | Ragillita Desyaningrum |
Editor | : | Irene Cynthia Hadi |