Grid.ID - Publik mungkin tak asing lagi dengan kakak beradik Ririn Ekawati dan Rini Yulianti.
Ya, Ririn Ekawati dan Rini Yulianti merupakan kakak beradik yang sama-sama terjun di dunia hiburan dengan menjadi aktris.
Sama-sama sukses, Ririn Ekawati dan Rini Yulianti kala itu memang laris manis membintangi sinetron, film, hingga FTV.
Namun sayang, usai menikah keduanya sama-sama menepi dari dunia hiburan.
Seperti diketahui, Ririn sempat dua kali menelan pil pahit dalam rumah tangganya.
Meski begitu, kini Ririn Ekawati telah bahagia usai dipersunting aktor Ibnu Jamil pada 2021 yang lalu.
Sementara itu, sang adik Rini Yulianti diketahui menikah dengan Michael Ha.
Usut punya usut, Michael Ha merupakan pria asal Negeri Gingseng alias Korea Selatan.
Keduanya pun sempat harus menjalani pernikahan jarak jauh.
Michael yang merupakan seorang pengusaha sebelumnya bekerja di Vietnam.
Pak Tarno Derita Sakit Stroke, Istri Pertama Ngaku Ogah Jenguk Gegara Kelakuan Bini Muda: Pelakor Itu!
Source | : | Instagram,GridPop.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Widy Hastuti Chasanah |