Laporan Wartawan Grid.ID, Novia Tri Astuti
Grid.ID - Rumor boikot Ayu Ting Ting dari layar kaca turut ditanggapi desainer Ivan Gunawan.
Sebagai salah satu rekan dekat Ayu Ting Ting, Ivan Gunawan agaknya cukup prihatin dengan kondisi sang biduan.
Pasalnya, berbagai rumor tak sedap seringkali menimpa Ayu Ting Ting dan keluarganya.
Sebagai pria yang mengaku sayang dengan ibu satu anak tersebut, hal ini tentu sangat menggores hati Ivan Gunawan.
Apalagi, Ivan Gunawan juga sangat memahami bagaimana sepak terjang rekannya di industri huburan Tanah Air.
Baca Juga: Muncul Petisi Boikot Ayu Ting Ting, Ivan Gunawan Sigap Bela Sang Biduan dengan Katakan Hal Ini
Tak serta merta membalik telapak tangan, perjuangan Ayu Ting Ting sebagai penyanyi pun cukup terjal.
Sayangnya, hal itu hanya bisa dipahami dan dirasakan orang-orang terdekat sang pelantun lagu 'Sambalado' saja.
Viral, Video Aksi SBY Karaokean Lagu Bahasa Inggris di Toko Elektronik, AHY Auto Berikan Respon Begini
Source | : | |
Penulis | : | Novia |
Editor | : | Nesiana Yuko A |