Laporan Wartawan Grid.ID, Mahdiyah
Grid.ID - Rasa duka masih menyelimuti hati Irwansyah.
Betapa tidak? Dalam waktu yang berdekatan, ia kehilangan ayah dan ibunya sekaligus.
Ya, sang bunda, Herliana baru saja meninggal dunia pada Rabu (4/8/2021).
Diketahui almarhumah sempat koma saat berjuang melawan Covid-19.
Bahkan, kondisi almarhumah justru sempat membaik sebelum akhirnya menghembuskan napas terakhir.
Duka Irwansyah pun kian dalam mengingat sang ayah, Umar Effendy juga meninggal karena Covid-19.
Baca Juga: Bagikan Video Lawas Bareng Mendiang Ibunda Tercinta, Irwansyah Sampaikan Hal Ini untuk Almarhumah
Sang ayah lebih dulu meninggal pada Kamis (8/7/2021).
Bak rindu dengan sang bunda yang baru saja berpulang, Irwansyah menuliskan curhat pilunya.
Nyesek, Anjing Bernama Pudding Setia Tunggu 9 Majikan yang Jadi Korban Tewas Pesawat Jeju Air, Begini Akhirnya
Source | : | |
Penulis | : | Mahdiyah |
Editor | : | Nesiana Yuko A |