Laporan Wartawan Grid.ID, Rizqy Rhama Zuniar
Grid.ID - Suga BTS rupanya sempat berbagi pemikirannya soal cara menghadapi masalah insecure.
Cara Suga BTS dalam menghadapi masalah insecure pada dirinya itu pun menjadi sorotan.
Dikenal sebagai seorang idol K-Pop multitalenta, siapa sangka jika sosok seperti Suga BTS rupanya pernah menghadapi masalah insecure dalam bermusik.
Tak heran jika cara Suga BTS dalam menghadapi masalah insecure itu pun menjadi menarik perhatian penggemar.
Melansir dari Koreaboo.com, majalah Weverse sempat bertanya pada Suga soal caranya dalam menghadapi perasaan insecure dalam bermusik.
Sebab, Suga selama ini dikenal sebagai seorang rapper, penulis lagu, sekaligus produser rekaman, yang tentunya pernah mengalami pasang surut dalam menciptakan musik.
"Banyak pelaku seni yang tidak yakin bahkan setelah mereka menghasilkan karya yang bagus, bagaimana kamu mendapatkan keyakinan untuk merilis karyamu?" bunyi pertanyaan dari majalah Weverse.
3 Shio Paling Bahagia Hari Ini 9 Januari 2025, Dapat Rezeki Nomplok karena Kebaikan Hatimu, Senangnya!
Source | : | Koreaboo |
Penulis | : | Rizqy Rhama Zuniar |
Editor | : | Nurul Nareswari |