Grid.ID - Sebelum menikah dengan Ahmad Dhani, Mulan Jameela memang diketahui pernah menikah dengan Harry Indra Nugraha.
Dari pernikahannya tersebut, Mulan Jameela dikaruniai 2 orang anak, yakni Tiaranu Savitri dan Muhammad Rafly Aziz.
Meski begitu, anak dari Mulan Jameela rupanya juga terlihat masih canggung tatkala bertemu dengan nak-anak Ahmad Dhani dan Maia Estianty, Al, El, dan Dul.
Seperti yang baru-baru ini terjadi.
Saat merayakan ulang tahun Tiarani, gelagat putri sulung Mulan saat mencium El Rumi menjadi sorotan.
Terekam dalam tayangan di YouTube Video Legend, Kamis (12/8/2021), Mulan menyiapkan pesta kejutan untuk anaknya.
Hadir dalam kesempatan itu Ahmad Dhani memboyong anak-anak Maia Estianty.
Dikatain Songong, Abidzar Beri Jawaban Ini Saat Disinggung Soal Sintya Marisca: Kalian yang Halu Aku yang Dihujat!
Source | : | Sosok.id |
Penulis | : | None |
Editor | : | Siti Maesaroh |