Grid.ID - Dulu sempat dekat bak sahabat karib, Ayu Ting Ting dan Jessica Iskandar justru sempat bermasalah.
Sempat sedekat nadi, Jessica Iskandar dan Ayu Ting Ting sempat berseteru hingga mencuri perhatian Ayah Rozak.
Ayah Rozak bahkan disebutkan maju paling depan membela Ayu Ting Ting saat berseteru dengan Jessica Iskandar.
Jessica Iskandar atau Jedar adalah salah satu artis yang pernah bersiteru dengan Ayu Ting Ting.
Perang dingin antara Ayu Ting Ting dan Jedar berawal dari perkara guyonan.
Sikap Jedar kala itu membuat Ayu Ting Ting tersinggung setengah mati.
Betapa tidak, kesedihan Ayu Ting Ting soal nasib Bilqis malah dijadikan Jedar sebagai guyonan.
6 Tahun Bertahan dengan Edward Akbar, Kimberly Ryder Ungkap Alasan hingga Akhirnya Nyerah
Source | : | Sosok.id |
Penulis | : | None |
Editor | : | Maria Novika |