Laporan Wartawan Grid.ID, Bella Ayu Kurnia Putri
Grid.ID - Definisi 'not sister by blood but sister by heart' rupanya memang benar-benar berlaku di dunia nyata.
Hal itu bahkan ditunjukkan oleh dua selebriti tersohor Tanah Air yakni Zaskia Sungkar dan Laudya Cynthia Bella.
Sebagaimana diketahui, Zaskia Sungkar dan Laudya Cynthia Bella memang sama-sama artis yang menggeluti dunia akting.
Kedekatan Zaskia Sungkar dan Laudya Cynthia Bella juga sudah terjalin selama bertahun-tahun lamanya.
Saking dekatnya, Laudya Cynthia Bella dan Zaskia Sungkar bahkan sudah seperti saudara kandung.
Bahkan persahabatan mereka pun agaknya bisa membuat para netizen gigit jari saking irinya.
Melalui akun Instagram pribadinya @zaskiasungkar15, Rabu (18/8/2021), istri Irwansyah itu kembali memamerkan kedekatannya dengan Laudya Cynthia Bella.
Innalillahi, Ayah Jessica Iskandar Meninggal Dunia, Istri Vincent Verhaag Tulis Pesan Pilu
Source | : | |
Penulis | : | Bella Ayu Kurnia Putri |
Editor | : | Deshinta N |