Laporan Wartawan Grid.ID, Bella Ayu Kurnia Putri
Grid.ID - Arti mimpi gigi ternyata kebanyakan memiliki makna yang kurang menyenangkan.
Arti mimpi gigi bisa saja menunjukkan bahwa ada sesuatu buruk yang menimpa kehidupan kita.
Oleh karena itu supaya bisa lebih berhati-hati, mari simak arti mimpi gigi yang dirangkum Grid.ID dari journeyintodreams.com
1. Mimpi Gigi Copot
Bermimpi tentang gigi yang copot ternyata mempunyai banyak makna.
Namun biasanya, mimpi gigi copot menunjukkan bahwa kita sedang mengalami kekhawatiran berlebihan terhadap sesuatu.
Tetapi mimpi tersebut juga memiliki arti yang bersangkutan dengan hilangnya rasa kemandirian dan atau ketidakberdayaan.
2. Mimpi Gigi Rusak
Bunga tidur yang memperlihatkan tentang gigi rusak umumnya menjadi simbol bahwa akan ada sesuatu yang rusak dalam hidup kita.
Geram, Anak-anak Pak Tarno Sindir Kelakuan Istri Muda yang Diduga Eksploitasi Ayahnya: Nggak Suka Saya!
Source | : | Journey In To Dream |
Penulis | : | Bella Ayu Kurnia Putri |
Editor | : | Mia Della Vita |