Laporan Wartawan Grid.ID, Menda Clara Florencia
Grid.ID - Rizky Billar dan Lesty Kejora mengaku masih canggung hidup berdua setelah mereka resmi menikah pada 19 Agustus 2021 lalu.
Dalam koser rangkaian acara pernikahan mereka, Lesty Kejora dan Rizky Billar diberondong pertanyaan oleh pemandu acara.
Dalam konser tersebut, ada Ruben Onsu, Ramzi, dan Irfan Hakim yang menjadi pemandu acara.
Tampil perdana setelah menikah, Bensu dan Ramzi pun memberondong pertanyaan seputar kehidupan perikahan Leslar yang baru terhitung beberapa hari.
“Canggung engga sih?” tanya pemandu acara.
Awalnya, Lesty tidak merasa canggung ketika sedang berdua dengan Rizky Billar.
Baca Juga: Akhirnya Sah Jadi Suami-Istri, Rizky Billar Tancap Gas Pamer Goyangan Pengantin Baru!
Penulis | : | Menda Clara Florencia |
Editor | : | Nesiana Yuko |