Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID – Indera penciuman manusia sangat kuat dan sensitif terhadap banyak hal.
Itu berarti udara yang kita hirup di rumah benar-benar dapat berpengaruh, baik secara emosional atau fisik.
Menghirup udara segar bisa mencerahkan suasana hati dan meningkatkan energi.
Nah, kalau ada bau-bau tidak sedap, pasti bisa bikin bad mood dan tak nyaman.
Bukan tanpa alasan, banyak hal yang bisa jadi penyebab udara di dalam rumah tercium tidak sedap.
Tapi tenang saja, kita bisa mengatasinya dengan satu bahan sederhana yang ajaib.
Bagaimana tidak disebut ajaib, ternyata bahan murah ini sangat bisa diandalkan untuk berbagai keperluan rumah.
Source | : | Bob Vila |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Devi Agustiana |