Laporan Wartawan Grid.ID, Rissa Indrasty
Grid.ID - Seorang pria asal Kuwait diceraikan oleh wanita yang baru saja 3 menit dinikahinya.
Hal tersebut karena lelaki tersebut menertawakan dan meledek istrinya yang tak sengaja tersandung saat di pernikahan tersebut.
Tak terima, wanita tersebut langsung mengamuk dan membatalkan pernikahannya.
Dikutip Grid.ID melalui Grid.Hot, Rabu (25/8/2021), sementara itu, dikutip dari Serambinews, Guru Besar dan Praktisi Hukum Fikih Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh, Prof Dr HA Hamid Sarong SH MH menilai, penyebab tingginya angka perceraian adalah karena rendahnya pandangan sebagian masyarakat terhadap nilai suci pernikahan atau yang disebut lembaga pernikahan.
Anggapan yang salah menyebabkan pernikahan dianggap hal biasa, sehingga perceraian juga dianggap biasa.
Menurutnya, untuk meminimalisir perceraian, orang tua dan pasutri harus benar-benar bertanggung jawab.
Ada hal penting yang sering dilupakan yakni membangun dan selanjutnya mempertahankan komitmen mampu menyesuaikan diri dengan pasangan yang telah dipilih.
Pernikahan singkat ternyata juga pernah terjadi di kalangan selebriti di tanah air.
Heboh, YouTuber Asal Thailand Ini Nyamar di Indonesia, Ternyata Nipu hingga Rp 931 M dan Pengin Jadi Idol Kpop, Begini Akhirnya
Source | : | Sajian Sedap,GridHot.ID |
Penulis | : | Rissa Indrasty |
Editor | : | Irene Cynthia |