Laporan Wartawan Grid.ID, Daniel Ahmad
Grid.ID - Tak lama setelah berpisah dengan Richard Kyle, Jessica Iskandar mendapat ujian berat lain berupa penyakit autoimun.
Hal tersebut kemudian menjadi satu penyebab dirinya memutuskan menetap di Bali selama pandemi covid-19.
Selama di Bali tersebut, Jessica Iskandar nampak sudah menemukan tambatan hati terbarunya dalam sosok Vincent Verhaag.
Walaupun beberapa kali membantah status pacaran, kebersamaan dan momen-momen mesra keduanya di Instagram selalu menjadi sorotan.
Membocorkan sosok Vincent Verhaag, Jedar, sapaan akrab Jessica Iskandar, memang melihat sesuatu yang spesial.
Dari semua pria yang pernah dekat dengan dia, Jedar mengaku tak pernah menemui sifat seperti pria blasteran tersebut.
Menurut Jedar, Vincent memiliki nilai lebih di matanya karena keberanian yang besar.
Berjuang Halalin Pacar di Jepang dan Sudah Dilamar, Pria Wonogiri Berujung Ditinggal Nikah: Tak Kusangka
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Daniel Ahmad |
Editor | : | Deshinta N |