Grid.ID - Seperti yang kita tahu, baking soda adalah bahan utama untuk membuat kue.
Tak hanya untuk membuat kue, baking soda juga sangat multifungsi.
Ya, siapa sangka baking soda juga bermanfaat untuk membersihkan perabotan hingga kecantikan loh.
Mulai dari masalah kebersihan rumah, bau tidak sedap, hingga kecantikan.
Seorang wanita mencoba untuk mencuci mukanya dengan baking soda dalam satu minggu.
Ia adalah Gina Vaynshteyn.
Gina menjelaskan bahwa memiliki kondisi kulit yang terdapat noda hitam dan kombinasi.
Source | : | Nakita.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Hananda Praditasari |