Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID – Air dikenal sebagai "pelarut universal" karena dapat melarutkan berbagai macam zat, termasuk kotoran, debu, dan bahan kimia.
Memang, air adalah pembersih untuk sebagian besar permukaan di dalam dan di sekitar rumah.
Akan tetapi, ada beberapa benda rumah tangga biasa yang dapat rusak oleh air atau meninggalkan noda.
Oleh karena itu, kita tidak boleh asal membersihkannya, terutama dengan air.
Dilansir Grid.ID dari Bobvila, inilah benda-benda di rumah yang tidak boleh dicuci dengan air.
1. Furnitur kayu
Air dapat merusak lapisan akhir pada furnitur kayu karena bisa menyebabkan perubahan warna.
Ini juga dapat menyebabkan kayu membengkak, pecah, dan retak.
Nikita Mirzani Sebut Keluarganya Termiskin di Dunia, Ayah Vadel Badjideh Tak Terima: Cukup Kalau Mau Liburan ke Luar Negeri!
Source | : | Bobvila |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Devi Agustiana |