Laporan Wartawan Grid.ID, Novia Tri Astuti
Grid.ID - Rumah tangga Jonathan Frizzy dan Dhena Devanka belakangan ini sedang hangat diperbincangkan publik.
Tak hanya menyangkut hubungan Jonathan Frizzy dan Dhena Devanka yang di ambang perpisahan saja.
Namun, keretakan rumah tangga Jonathan Frizzy dan Dhena Devanka juga diwarnai berbagai isu tak sedap.
Setelah kasus KDRT mencuat, isu perselingkuhan dan orang ketiga pun santer dibicarakan.
Mengingat, Jonathan Frizzy memiliki kemistri yang begitu erat dengan lawan mainnya di sinetron 'Aku Ingin Dicintai', yakni Ririn Dwi Ariyanti.
Tak ayal, nama istri Aldi Bragi ini turut disangkut pautkan dengan keretakan rumah tangga Jonathan Frizzy dan Dhena Devanka.
Apalagi, desas-desus keretakan rumah tangga tak hanya dialami Jonathan Frizzy dan Dhena Devanka saja.
Nekat Tinggal di Rumah Saat Kebakaran LA, Warga di Altadena Kejar-kejaran dengan Api Saat Evakuasi
Source | : | GridHot.ID,Nova.id,Tribunstyle |
Penulis | : | Novia |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |