Laporan Wartawan Grid.ID, Rizqy Rhama Zuniar
Grid.ID - Jonathan Frizzy akhirnya buka suara mengenai kabar tentang dirinya yang dipukul Dhena Devanka menggunakan barbel.
Sebelumnya, paman Jonathan Frizzy, Benny Simanjuntak, menyebut bahwa Dhena Devanka pernah memukul keponakannya menggunakan barbel.
Sontak pengakuan Benny Simanjuntak yang menyebut Dhena Devanka telah memukul Jonathan Frizzy menggunakan barbel itu pun mengejutkan publik.
Pasalnya, kabar tersebut mencuat usai berita mengenai perceraian Jonathan Frizzy dan Dhena Devanka beredar luas.
Terlebih, selain digugat cerai, Jonathan Frizzy juga dilaporkan Dhena Devanka atas tudingan kekerasan dalam rumah tangga atau KDRT.
Bak tabuh genderang perang, Benny Simanjuntak pun menyebut bahwa Dhena Devanka juga melakukan KDRT terhadap Jonathan Frizzy dengan memukulnya menggunakan barbel.
Setelah diam seribu bahasa, Jonathan Frizzy akhirnya buka suara menanggapi terkait kabar KDRT yang dialaminya.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | Kompas.com,Tribunseleb |
Penulis | : | Rizqy Rhama Zuniar |
Editor | : | Deshinta N |